Skip to content

Mesin CNC Styrofoam Inseco, Kreasi Styrofoam Tanpa Batas

INSECO adalah produsen ternama yang menyediakan mesin CNC styrofoam berkualitas tinggi. Mesin CNC ini dikhususkan untuk memotong bahan styrofoam dengan presisi tinggi, sehingga mampu menghasilkan potongan-potongan yang sangat akurat sesuai dengan desain atau pola yang diinginkan oleh pengguna.

Keunggulan utama mesin CNC styrofoam ini adalah kemampuannya untuk mengolah styrofoam dengan tingkat presisi yang tinggi, menjadikannya pilihan ideal bagi operator yang menginginkan potongan styrofoam yang berkualitas.

Mesin CNC Styrofoam Flayer

Mesin CNC Styrofoam Inseco

Mesin CNC Styrofoam Inseco adalah alat pemotong khusus untuk styrofoam. 

Menggunakan kawat nikelin yang dipanaskan, mesin ini menghasilkan pemotongan presisi pada styrofoam, memungkinkan pengguna untuk menciptakan potongan dengan akurasi tinggi sesuai dengan desain yang diinginkan.

Dibuat oleh Inseco, mesin ini menjamin suku cadang yang handal dan dukungan purna jual yang berkualitas. 

Ideal untuk para profesional dalam industri pengolahan styrofoam, termasuk pembuatan dekorasi dan proyek-proyek kreatif lainnya yang membutuhkan pemotongan styrofoam yang akurat dan presisi.

Mesin CNC Styrofoam INSECO 1

Detail Mesin Pemotong Styrofoam
(Mesin CNC Styrofoam)

Berikut adalah detail foto dari mesin pemotong styrofoam (mesin CNC styrofoam) yang diproduksi oleh Inseco. Nampak ada ada beberapa bagian diantaranya adalah komputer untuk melakukan perintah potong motif bentuk dan motif.

Apa Itu Mesin CNC Styrofoam ?

Mesin CNC Styrofoam Inseco adalah perangkat khusus yang dirancang untuk mengolah bahan styrofoam dengan presisi tinggi. Mesin ini menggunakan kawat nikelin yang dipanaskan untuk melakukan pemotongan styrofoam sesuai dengan desain yang diinginkan, sehingga menghasilkan potongan yang halus dan akurat.

Keunggulan mesin ini tidak hanya terletak pada kemampuannya untuk melakukan pemotongan dengan tingkat akurasi yang tinggi, tetapi juga pada fakta bahwa Inseco memproduksi mesin ini sendiri. Ini memberikan jaminan akan ketersediaan suku cadang yang handal dan dukungan purna jual yang berkualitas untuk pelanggan.

Untuk para profesional yang bergerak dalam pembuatan dekorasi, seni, atau berbagai proyek kreatif lainnya yang memerlukan pemotongan styrofoam yang akurat dan presisi, Mesin CNC Styrofoam Inseco adalah pilihan yang tepat. Dengan mesin ini, Anda dapat menciptakan karya seni styrofoam yang menakjubkan dengan mudah dan efisien.

Mesin CNC Styrofoam INSECO 8

Spesifikasi Mesin

  • Working Area : 100 x 120 cm
  • Control System : Mach3
  • Total Power : 500 Watt
  • 2 Axis Control Motor : Stepper Motor
  • X and Y Travel System : HGR15
  • Transmission : Timing Belt
  • Software : Sheetcam dan CorelDraw
  • Kawat Nikelin : 0.45mm
  • 1 Set PC + Controller CNC

Contoh Produk Hasil Potong Mesin CNC Styrofoam Inseco

Siapa yang Wajib Punya Mesin Ini?

  • Anda yang ingin memiliki usaha, bisa untuk membuka usaha jasa cutting styrofoam
  • Pengusaha Bunga Papan
  • Industri Seni Styrofoam
  • Instansi Pendidikan untuk praktikum
Mesin CNC Styrofoam INSECO 10

Yang Anda Dapatkan di Inseco

Banyak keuntungan yang akan Anda dapatkan jika memilih Inseco sebagai pendamping usaha Anda. 

Jaminan Garansi Servis dan Spare Part

Banyak pelaku usaha yang membeli mesin CNC import kesulitan mendapatkan spare part. Dengan membeli mesin CNC Inseco, kami menjamin ketersediaan spare part.

Beli Mesin Langsung Punya Usaha

Anda tidak hanya dimanjakan dengan free pelatihan operasional mesin CNC, tapi Anda juga akan mendapat bonus software CAD & CAM. Tidak itu saja kami akan berikan desain ornamen siap cetak.
Mesin CNC Styrofoam INSECO 9

FREE Training Mesin CNC

Segera dapatkan Paket Promonya untuk pembelian Mesin CNC, kami siap mentraining anda hingga Mahir dalam mengoperasikan mesin CNC.

Hubungi Kami

Jika ada hal yang kurang Anda mengerti atau Anda ingin konsultasi berkaitan dengan mesin CNC silahkan langsung saja hubungi kami, dengan senang hati kami akan membantu Anda.

Pabrik Mesin CNC Inseco
Jl. Veteran 25 Selomanen
Purwokerto – Ngadiluwih
Kediri